Laman

ESYAKU Tips Kesehatan

Temukan informasi kesehatan terbaru mengenai tips kesehatan, tips kebugaran, keluarga sehat, kesehatan anak dan bayi, macam-macam makanan sehat, berbagai penyakit dan cara mengatasinya.

Senin, 10 Juni 2013

Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang

Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang - Hallo sahabat ESYAKU ESYAKU Tips Kesehatan, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Manfaat, Artikel Olahraga, Artikel Tips, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang
link : Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang

Baca juga


Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang

Untuk yang ini kita akan lanjutkan mengenai Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang, yang mudah-mudahan bisa di pahami untuk yang selalu ingin sehat dan selalu menjaga tubuh tetap bugar.

 Meskipun kombinasi antara olahraga aerobik dan angkat beban adalah yang terbaik untuk membakar lemak Anda, tapi olahraga renang memiliki kelebihan yang tidak dimiliki oleh kedua olahraga tersebut.



Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang
seperti :

Meningkatkan kesehatan jantung.

    Berenang dapat memperkuat jantung, otot yang paling penting ditubuh Anda. Efisiensi jantung memompa darah keseluruh tubuh juga dapat meningkat dgn berenang secara rutin. Penelitian bari Columbia University Medical Center menemukan, berenang dapat melawan risiko terkena penyakit jantung koroner.

Membentuk dan menguatkan otot

    Kepadatan air lebih besar 12 kali lipat daripada udara, membuat setiap gerakan tubuh di air seolah melewati hambatan. Hal inilah yang menjadikan renang mempunyai intensitas sama seperti aerobik.

    Otot yang kuat dan bertahan lama dapat terbangun dgn berenang secara teratur. Satu studi menemukan , seseorang yang menyelesaikan program latihan renang selama 8 minggu mengalami peningkatan massa otot trisep sebesar 23,8 %. Selain itu berenang secara cepat dgn ritme yang teratur dapat meningkatkan ketahanan kardio, kekuatan dan ketahanan otot.

Mencegah stres dan depresi.

    Hampir sama dgn yoga, selama berenang terjadi peregangan dan relaksasi otot yang disertai teknik pernapasan yang berirama. Itulah sebabnya berenang dapat membantu Anda untuk menghindari gejala stres.

Minim resiko cedera.

    Ketika di air, tubuh Anda terasa lebih ringan karena distribisi berat yang harus ditopang oleh tubuh berkurang hingga 50 %. Otot dan persendian Andapun menerima tekanan yang lebih sedikit ketimbang ketika melakukan aktivitas di darat. Dampaknya jika dilakukan dgn teknik yang benar, maka Anda akan meminimalkan resiko cedera dibandingkan dgn olahraga lainnya.

Membakar kalori.

    Ketika Anda sedang melakukan usaha penurunan berat badan Anda perlu membakar kalori lebih banyak. Hanya dgn berenang selama setengah jam, Anda dapat membakar 200 hingga 300 kalori, tergantung intensitas dan gaya yang Anda lakukan.

    Tips ; Untuk membakar kalori lebih banyak, lakukan latihan interval. Berenanglah sekuat tenaga sejauh 50 meter, kemudian istirahat selama 10 detik. Lalu berenang lagi sejauh 100, 150 hingga 300 meter dgn tetap diselingi istirahat selama 10 detik pada masing-masing checkpoint.

Beberapa Tips Renang agar kondisi tubuh tetap terjaga denagan baik selama berenang :

Jangan biarkan perut Anda kosong sebelum berenang. Tetapi jangan juga terlalu banyak makan. Makan suplement protein lebih baik daripada makan karbohidrat simple. Diusahakan untuk makan 1 jam sebelum berenang.

Selalu sediakan minum. Walaupun dilakukan di air bukan berarti Anda tidak akan kehilangan cairan tubuh. Sama seperti olahraga lain, berenang juga bisa membuat Anda dehidrasi.

Siapkan snack. Sehabis berenang, Anda pasti akan merasa lapar dan membutuhkan asupan energi baru. Jangan memakan cemilan yang kurang sehat seperti keripik. Sebaiknya selalu persiapkan buah atau protein bar atau cereal bar di tas Anda. Makanan itu jauh lebih baik untuk memulihkan tenaga Anda sekaligus tetap menjaga program diet Anda.

Itulah informasi kali ini tentang Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang, yang mudah-mudahan bisa bermanfaat untuk semuanya dan bisa lebih memahami lagi tentang renang.


Demikianlah Artikel Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang

Sekianlah artikel Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Beberapa Kelebihan Renang Dan Tips Renang dengan alamat link https://esyaku.blogspot.com/2013/06/beberapa-kelebihan-renang-dan-tips.html

Terimakasih telah berkunjung dan membaca artikel di ESYAKU Tips Kesehatan, silahkan beri komentar untuk menjadikan blog ini tetap maju dan semakin berkualitas.

Back To Top